wptemplates.org
RSS Feed

Februari 24, 2009

Sinopsis Sinetron Kepompong

Pemeran


Para pemeran sinetron Kepompong, ki-ka: Aryani Fitriana, Mikha Tambayong, Derby Romero, Dinda kirana, Tania Putri

Pemain-pemain dari sinetron ini adalah Derby Romero sebagai Indra, Aryani Fitriana sebagai Chacha, Dinda Kirana sebagai Bebi, Mikha Tambayong sebagai Tasya, dan Tania Putri sebagai Hellen.

Sinopsis

Mereka mempunyai geng yang bernama de'Rainbow. Indra adalah satu-satunya anak cowok yang menjadi anggota de'Rainbow, dia juga satu-satunya anggota de'rainbow yang beda skolah dan bisa masak, Chacha adalah cewek cantik dan sportis yang menjadi ketua geng de'Rainbow. Beda lagi dengan Bebi, cewek centil satu ini memang benar-benar fashion holics. Tasya, adalah cewe feminin yang hidup sederhana. Hellen, cewek pintar yang seneng baca buku ini, memang sering mengambil semua keputusan dan jawaban, dari buku yang dia baca. Geng de'Rainbow, menjadi geng paling populer di sekolah mereka. Kepopuleran mereka membuat iri Claudya dengan teman satu-satunya (Amanda). Sehingga Claudya sangat berambisi membubarkan de'Rainbow karena popularitas de'Rainbow yang makin meninggi.

Lagu latar

Lagu-lagu yang menjadi soundtrack sinetron ini adalah lagu yang dirilis oleh Sind3ntosca yang berjudul sama, Kepompong. Lagu ini sebelumnya sudah terlebih dahulu populer. Lagu laiinya yang menjadi soundtrack adalah lagu "Gelora Asmara" yang dinyanyikan oleh Derby Romero, salah satu pemeran dari sinetron kepompong.

Namun sinetron ini tidak diilhami lagu Kepompong. Ide awal sinetron ini sudah digarap sejak oktober 2007, namun baru pada tahun 2008 diterima sebuah stasiun tv untuk dibuat serialnya. Judulnya awalnya adalah D'Rainbow, dan ketika akhirnya stasiun tv tersebut memilih lagu kepompong sebagai soundtrack (karena liriknya yang sama yaitu tentang persahabatan) merea mengusulkan bagaimana kalau judulnya diganti kepompong

0 komentar:

Posting Komentar